Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Hiasan Dinding dari Kaset atau CD Bekas

Kerajinan dari CD Bekas

Kerajinan dari CD Bekas - Kaset merupakan benda yang dulu sering dipakai sebagai penyimpan film , lagu, dan sebagainya. Namun dengan kemajuan teknologi yang pesat membuat kaset atau CD/DVD ini telah tersingkir pelan-pelan. Sehingga tokok kaset yang dulu ramai didatangai orang menjadi sepi dan banyak yang bangkrut. 

Kaset cd sekarang banyak menjadi barang bekas di rumah. Solusi untuk mengurangi banyaknya kaset yang ada dirumah ialah kreasi barang bekas dari kaset dengan mengolahnya menjadi pajangan unik. 

Dibawah ini kami ingin menyampaikan tutorial bagaimana memanfaatkan kaset cd bekas menjadi hiasan unik untuk pajangan di rumah. 


DIY Hiasan Dinding dari Kaset Bekas

Cek its ya sahabat.

Alat dan bahan dalam Membuat Hiasan Dinding dari Kaset atau CD Bekas

Berikut alat dan bahannya.
1. Kaset cd bekas
2. Gunting

Langkah-langkah dalam Membuat Hiasan Dinding dari Kaset atau CD Bekas

Berikut langkah-langkahnya. 

1.  Siapkan 2 buah kaset cd bekas. 
kerajinan dari barang bekas

2. Gunting kaset seperti gambar dibawah.  
kerajinan tangan dari barang bekas

3. Lepaskan kaset dengan melepasnya lewat area yang digunting tadi. 
kreasi barang bekas

4. Lepas dengan arah memutar dan hati-hati melepasnya. 
cara membuat kerajinan tangan

5. Begini penampakannya.
jual kaset ps4 bekas

6. Lalu gunting dengan membentuk pola bunga
kerajinan dari bahan bekas

7. Seperti ini bentuk polanya. 
cara membuat kerajinan tangan dari barang bekas

8. Dan seperti ini jika telah digunting mengikuti pola diatas. 
kerajinan barang bekas


Akhir kata. 


Demikianlah artikel kami mengenai cara membuat hiasan dinding dari kaset atau CD bekas yang bisa sahabat buat dirumah. 

Semoga dengan adanya artikel ini dapat bermanfaat untuk sahabat dalam mengolah barang bekas seperti kaset atau cd bekas ini. 

Sumber pembuatnya. 


Candra
Candra Sosok yang ceria dan murah senyum, salam kenal