Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Aduhh Keren Cara Membuat Mobil dari Stik Es Krim Baterai Dinamo

Cara Membuat Mobil dari Stik Es Krim Baterai Dinamo

Mobil dari Stik Es Krim - Kreasi dari seorang manusia ciptaan Tuhan Yang Maha Esa memang tidak ada habisnya. Tuhan telah memberikan bermacam ide di setiap kepala ciptaanNYA. Sehingga banyak pengrajin sangat handal dalam mengolah dan membuat suatu yang baru.

Seperti mobil dari stik es krim ini yang ada baterai dinamo untuk menggerakkannya. Di artikel sebelumnya kami pernah membahas mengenai mobil yang digerakkan oleh karet. Kali ini kita menggerakkannya menggunakan dinamo dan baling-baling.

Nah tertarik sobat kreator kerajinan untuk membuat mobil dari stik es krim baterai dinamo ini. Ayo kita buat sekarang mainan mobilnya.

Cara Membuat Mobil Mainan Menggunakan Dinamo

Sebelum masuk kedalam cara pembuatannya, yuk kita ketahui dulu alat dan bahan yang harus disiapkan.

Alat dan Bahan Dalam Mainan dari Baterai

Berikut alat dan bahannya.

1. Stik es krim
2. Baterai jenis 9V
3. Klip Konektor baterai
4. Baling-baling
5. Double tip
6. Roda mainan
7. Sedotan
8. Dinamo

Langkah-langkah dalam Cara Membuat Mobil dari Stik Es Krim Beserta Gambarnya

Berikut adalah langkah-langkahnya.

Pada langkah pertama kita lakukan cara termudah terlebih dahulu yaitu, memasangkan klip konektor pada baterai 9V kita.
Kerajinan mudah

Kemudian kita pasangkan baling-baling ke dinamo dan uji coba dinamo apakah berfungsi dengan baterai kita.
Kerajinan simpel
Baca : Cara Membuat Monas dari Stik Es Krim Beserta Gambarnya yang Mudah
Selanjutnya pasangkan roda dengan sedotan.
Kerajinan dari stik es krim

Terus ambil double tape dan rekatkan pada roda.
kerajinan tangan murah

Lalu lepas lapisan kertas pada double tape, dan rekatkan stik es krim dengan kedua roda mainan kita.
membuat kerajinan tangan

Tempelkan double tape pada baterai.
Cara membuat kerajinan tangan
Baca juga : Cara Membuat Vas Bunga dari Stik Es Krim Beserta Gambarnya
Rekatkan pada stik es krim.
Prakarya dari stik es krim

Dan langsung kita coba menghidupkannya. Selesai.
Hasta kerajinan tangan
Artikel lainnya : 


Akhir kata : 

Nah begitulah sobat kreator kerajinan tutorial kami mengenai cara membuat mobil dari stik es krim baterai dinamo yang keren dan simpel. Semoga dengan adanya artikel ini dapat meningkatkan kreatifitas sobat sekalian.

Terima kasih telah berkunjung dan selamat mencoba ya.

Kunjungi Sumber :
Candra
Candra Sosok yang ceria dan murah senyum, salam kenal