Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Kerajinan Tirai dari Sedotan Dengan Mudah

Kerajinan Tirai dari Sedotan - Sedotan merupakan benda yang digunakan untuk minum air. Biasanya orang-orang sering menyepelakan benda ini. Ketika mereka telah selesai menggunakannya, sedotan dibuang begitu saja. 

Nah karena benda ini sepele jadi para pengrajin mengubahnya menjadi barang yang bernilai seni tinggi dan berguna untuk keperluan rumah kita.

Sedotan bisa dibentuk menjadi sebuah tirai. Tirai dari sedotan sangatlah bagus, sebab bisa kita padukan sendiri warnanya. Seperti contoh dibawah ini, tirai dari sedotan ini begitu unik.

Kerajinan Tirai dari Sedotan

Tidak usah repot-repot membeli tirai kain yang biasa digunakan Sedotan bisa menjadi solusi untuk menggantikannya.

Bagaimana tertarik untuk membuatnya ? Nah dibawah ini kami memberikan tutorialnya.

Cara Membuat Kerajinan Tangan Tirai dari Sedotan Beserta Gambarnya

Sebelumnya kita harus tahu apa saja alat dan bahan yang akan kita gunakan.


Alat dan Bahan dalam Membuat Kerajinan Tirai dari Sedotan dengan Mudah

Berikut alat dan bahannya.

1. 720 Sedotan
2. 80 cm Kabel protektor
3. 80 manik-manik
4.  320 meter benang wol
5. Jarum besar
6. Kater / pisau kecil
7. Ballpoint
8. Gunting
9. Double tip

Langkah-langkah dalam Membuat Tirai dari Sedotan

Berikut langkah-langkahnya.

1. Ukur dahulu pintu kamar sahabat.
Kerajinan sedotan

2. Ukur juga kabel protektor untuk tirai sedotan kita.
Kerajinan dari sedotan

Potong sesuai ukuran yang kita buat.
Kerajinan sedotan mudah
Baca Juga : Cara Membuat Bantal dari Kain Flanel Sederhana Tanpa Dijahit
3. Benang wol kita julurkan 4 meter.
Kerajinan mudah

4.  Panjang benang wol kan 4 meter, kita satukan sehingga memperoleh benang wol ukuran 2 meter. Hal ini supaya kuat tali yang kita buat. Lanjut kita masukkan manik-manik untuk pembuat batas di ujung benang.
Membuat kerajinan

Masukkan benang kedalam jarum besar.
Kerajinan tangan dari sedotan

5. Masukkan sedotan kedalam jarum dan benang wol.
Membuat kerajinan tangan

Satu-satu sampai tali dirasa penuh.
Membuat kerajinan tangan dari sedotan
Kunjungi ya : Cara Membuat Tirai dari Benang Wol Cocok Buat Di Dinding
6.  Nah seperti ini wujudnya. Kalian buat secukupnya saja ya.
Kerajinan tangan dari sedotan beserta gambarnya

Ambil kabel protektor untuk kita potong kecil untuk tempat masuknya benang sedotan kita. Beri tanda setiap 1 cm.
Kerajinan barang bekas

Kita potong sedikit sebagai tempat mengikat benang nantinya.
Kerajinan dari barang bekas

Selanjutnya kita masukkan benang satu-persatu.
Membuat kerajinan dari barang bekas

Sampai seperti ini ya, jika memungkinkan.
Cara membuat kerajinan tangan

7. Lalu kita ikat benang dengan erat.
Kerajinan tangan dari barang bekas sedotan
Yuk dicoba : Simpel Banget Cara Membuat Celengan dari Kardus Keren
8. Kita tempelkan double tapi pada gegangngan.
Cara membuat kerajinan dari sedotan

9. Lepas double tip dan tempelkan diatas pintu.
Kerajinan tangan dari barang bekas

10. Nah begini hasilnya.
Membuat kerajinan dari sedotan yang mudah

Akhir kata : 

Membuat kerajinan tangan dari sedotan seperti kerajinan tirai sangatlah berguna sekali. Pastinya kita bisa mengganti tirai kain menjadi tirai plastik. Sangat keren sekali dan murah juga.

Demikianlah sahabat sekalian tutorial kami tentang cara membuat kerajinan tirai dari sedotan yang mudah, semoga dengan adanya artikel ini dapat membantu ide kreatif apa ya untuk mengolah sedotan. Jangan lupa tinggalkan komentar dan Selalu berkunjung di BLog Kreator kerajinan.

Terima kasih dan selamat mencoba.

Artikel lainnya. 


Sumber : 
Candra
Candra Sosok yang ceria dan murah senyum, salam kenal